Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Agate Studio

Agate Studio ~ Developer Game Asal Indonesia   Image dari Gurita.id Game memang sudah bukan barang yang luar biasa saat ini. Dengan pertumbuhan perangkat yang bisa menjalankan game dan kemudahan untuk mendapatkan perangkat tersebut maka #game makin mudah dimainkan oleh siapa saja dan kapan saja. Dengan semakin bertambahnya jumlah pengguna game yang ada, potensi pengembangan dan pembuatan game pun semakin besar. Tak ayal bila kini #developer game tak hanya muncul dari luar negeri namun juga hadir dari dalam negeri. Salah satu contoh pengembang game asal negeri sendiri itu adalah anak-anak muda dalam naungan Agate Studio. Anak-anak bangsa yang berjumlah 16 orang yang bersama kuliah di Institut Teknologi Bandung (ITB) ini sepakat untuk membuat hal serupa yang lebih dahsyat, minimal untuk diri mereka sendiri guna berbagi pengalaman bermain game yang lebih menarik. Dengan ketekunan dan kerja keras yang mereka dijalankan, maka mereka pun mampu menjadikan Agate Stud...

Postingan Terbaru

Sony Computer Entertaiment

Tencent Games